Lirik Lagu D'Awanz - Selamat Tinggal Kenangan
Selamat Tinggal Kenangan adalah judul lagu yang dibawakan oleh D'Awanz Band. Lagu ini berada dalam albumnya bernama Dua Cinta yang bergengre Pop Indie. Lirik lagu Selamat Tinggal Kenangan bercerita tentang.
Dua insan kekasih telah berpisah. Karena salah satu dari mereka ada yang menghinati janji sehingga terjadilah perpisahan, dan menjadi suatu kenangan saat-saat mereka masih bersama.
Berikut dibawah ini adalah selengkapnya lirik lagu Selamat Tinggal Kenangan yang dibawakan oleh D'Awanz. Teman-teman semua dapat mendengarkan atau membeli lagu ini lewat media online seperti iTunes, Joox, Langit Musik, Deeze, dan lainnya.
D'Awanz - Selamat Tinggal Kenangan (lirik)
Seakan bahagia
Kini tinggal kenangan kau dan aku
Yang selalu ada dalam bayangmu
Tapi semua telah berahir
Saat kau ingkari janjimu
Selamat tinggal kekasih ku
Selamat jalan kenangan
Ku takan bisa melupakan mu
Ku takan rela melepasmu
Maaf kan lah janji janjiku
Tapi semua telah berahir
Saat kau ingkari janjimu
Selamat tinggal kekasih ku
Selamat jalan kenangan
Ku takan bisa melupakan mu
Ku takan rela melepasmu
Maaf kan lah janji janjiku
Sumber : Lirik Lagu Terbaru
Komentar
Posting Komentar